Kamis, 03 September 2009

Tutor Ngeblog - PerluSekali

Akhir-akhir ini ngeblog atau webmaking menjadi semakin populair dan peminatnyapun bertambah semakin pesat.....

Mengingat kekuatan dari blog tersebut, lantas apa saja sebenarnya kebermanfaatan sebuah blog bagi seorang pendidik/guru, untuk peserta/peminatsiswa atau bahkan dunia pendidikan secara lebih luas. Dalam hal ini kiranya seorang guru perlu ngeblog. Karena blog adalah media yang paling bagus dan kreatif. Untuk itu perlu kiranya tutor khusus untuk ngeblog atau eskul/mulok untuk ngeblog sekurang kurangnya sisiwa didik atau peminat ngeblog bisa memperoleh pembelajaran tentang cara-cara ngeblog walaupun sekedar bisa. Sebab kalau belajar hanya dari literatur atau buku kurang bisa memahami.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar